Dua Resep Pelas Kelapa

"Dari segi rasanya ada dua macam pelas, yaitu pelas bercitarasa gurih dan pelas pedas"

22 Februari 2023, 23:48 WIB

Resep Pelas Pedas

IMG 20230222 WA00321

Bahan-bahan:
• Kelapa muda parut
• Sayuran (kacang panjang, wortel, kentang dan tempe)

Bumbu :
• Bawang putih
• Kencur
• Cabai (sesuai selera)
• Garam
• Penyedap
• Daun salam

Cara membuat :
1. Ulek kencur, cabai, bawang putih, dan  garam. Lakukan sampai halus.
2. Campurkan bumbu ke dalam kelapa muda.
3. Sayuran dipotong sesuai selera dan masukkan juga dalam parutan kelapa. Campur sampai rata.
4. Cek rasa dan bungkus dengan daun pisang yang dialasi daun salam. Lakukan sampai habis.
5. Kukus sampai matang, kurang lebih 30 menit.
6. Angkat dan sajikan.

)* penggunaan daun salam untuk menambah aroma dan citarasa.

Nuspedian, itu tadi dua resep pelas yang tentunya cukup menggugah selera. Sederhana tapi tetap istimewa. Gimana,  tertarik untuk mencobanya di dapur Anda. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba ya, Nuspedian. (*)

Mundy Sae | penulis di NPJ, dari Magelang-Jawa Tengah

Resep Cilok Lembut dan Kenyal
Manfaat Petai dan Resep Sambal Petai
Resep Martabak Manis Rumahan Ala Abang-abang Martabak
Resep Olahan Mi
Resep Kare Kubis dan Kentang

Resep Rempeyek dan Sejarahnya

Terkait

Terkini