Meridian Dewanta: Jaksa Agung Harus Libas Oknum Kajari Ngada dan Bawahannya Yang Ngemis-Ngemis Proyek

4 Agustus 2024, 19:25 WIB

Nusantarapedia.net | OPINI — Meridian Dewanta: Jaksa Agung Harus Libas Oknum Kajari Ngada dan Bawahannya Yang Ngemis-Ngemis Proyek

KEJAKSAAN Agung Republik Indonesia dibawah komando Jaksa Agung ST Burhanuddin telah menginstruksikan para Jaksa agar menjaga marwah Kejaksaan dengan menjunjung tinggi profesionalisme dan integritas, serta jangan cederai kepercayaan masyarakat.

Ditegaskan pula oleh Jaksa Agung ST Burhanuddin, bahwa jangan lagi ada oknum Jaksa yang minta-minta atau ngemis-ngemis proyek, menggerogoti kegiatan pembangunan daerah, bahkan ikut campur dalam menentukan pemenang proyek pengadaan demi memperoleh keuntungan pribadi.

Terkait

Terkini